Banyak sisa sampah organik di rumah anda yang dapat dijadikan bahan untuk membuat pupuk organik , seperti : Tanaman bunga yang sudah layu atau mati , buah atau sayur sisa yang tidak habis di makan . Daripada bahan-bahan tersebut terbuang dengan sia-sia , lebih baik anda memanfaatkan bahan-bahan tadi menjadi pupuk organik cair atau pupuk organik padat .
Maka tanaman anda akan mendapatkan tambahan unsur hara dan vitamin dari kandungan pupuk organik tersebut , sehingga dapat membuat tanaman anda menjadi lebih kuat dari serangan hama atau penyakit tanaman .
Bahkan bakteri yang dapat menyebabkan tanaman anda mati pun akan sulit untuk menyerang tanaman anda , karena pupuk organik mengandung unsur hara yang lebih lengkap jika dibandingkan dengan pupuk kimia yang hanya memiliki satu atau beberapa unsur hara saja .
Pupuk organik cair juga dapat anda manfaatkan untuk nutrisi tanaman hidroponik anda , maka tanaman hidroponik anda akan tercukupi kandungan nutrisinya dan tanaman hidroponik anda akan lebih cepat panen .
Aplikasi ini berisi tentang langkah demi langkah cara membuat pupuk organik menggunakan bahan-bahan alami . Untuk lebih jelasnya , silahkan anda unduh aplikasi ini . Semoga bermanfaat dan dapat membantu anda , terima kasih .
Disclaimer :
All of contents in this application are not our trademark . We only get the content from search engines and websites . Please let me know if your original content want to remove from our application .